11 Hal yang Salah Namun di Anggap Benar Oleh Manusia

Katashare.com - 11 Hal yang Salah Namun di Anggap Benar Oleh Manusia - Kesalahan memang bisa saja terjadi dalam hal hal tertentu. Kecil atau besar bila salah harus di anggap salah jangan sampai kesalahan hilang oleh suatu kebiasaan yang sudah melekat pada diri manusia. Kesalahan memang membuat orang terlihat bodoh dan tak bisa melihat hal yang sebenarnya terjadi.

Biasanya orang hanya melihat dari yang sudah ada saja dan tidak melihat asal usul yang sebenarnya yang terjadi yang membuat hal itu di benarkan. Berikut ini ada beberapa Hal yang salah namun karena sudah melekat dengan daging manusia hal itu di anggap sebagai kebenaran apa adanya.

11 Hal yang Salah Namun di Anggap Benar Oleh Manusia


 1.  Kopi terbuat dari biji

Kopi yang anda minum mungkin berfikir selama ini terbuat dari biji kopi hemm ternyata anda salah. Kenyataannya adalah kopi merupakan buah. Bunga yang menjadi buah dan terdapat biji kopi. Jika anda mencintai kopi jangan sampai salah dalam memberikan informasi.

 2.  Bunglon berubah warna sesuai dengan wilayah sekitar

Kesalahan yang terjadi dalam dunia nyata adalah bunglon, Bunglon yang beredar di masyarakat dan mereka menganggap bunglon dapat berubah sesuai lokasi, misalnya bila di pohon bunglon akan berubah warna menjadi hijau dan bila di tanah menjadi warna coklat padahal kenyataannya adalah tergantung dari suhu, cahaya, dan mood dari bunglon itu sendiri.

 3.  Gunung Everest merupakan gunung tertinggi di dunia

Anda pasti sudah mengenal dengan gunung Everest dan menyebutnya adalah gunung tertinggi di dunia. Hal ini memang benar adanya bila saja bila di hitung dari permukaan laut dan bukan dari dasar gunung. Bila anda menghitung dari dasar gunung maka gunung tertinggi di dunia adalah Mauna Kea di Kepalauan Hawaii.

 4.  Tembok Besar China bisa dilihat dari luar angkasa

Siapa yang tidak mengenal tembok besar China. Menurut kabar yang beredar Tembok Besar China bisa dilihat dari luar angkasa, namun hal itu salah Angkasawan dari Apollo sudah mengkonfirmasi bahwa keajaiban dunia itu tidak bisa dilihat dari bulan maka dari itu bila ingin melihatnya di sarankan langsung saja pergi ke China.

 5.  Bumi berevolusi

Biasanya kelas IPA lah yang paham akan masalah ini . Secara teknis matahari sajalah yang di hitari namun hal sebenarnya adalah mengorbit ke pusat sistem tata surya.

 6.  Planet Mars berwarna merah

Anda pasti sudah mendengar kabar bahwa planet mars adalah planet yang berwarna merah namun hal ini adalah kesalahan. Warna merah yang di lihat oleh para astronot adalah merupakan hasil dari proses pengkaratan besi.

 7.  Banteng sensitif dengan warna merah

Permainan banteng pasti identik dengan warna merah, karena tujuanya adalah supaya lebih agresif ketika di lapangan. Tetapi sebenarnya banteng hanya bisa melihat warna biru dan kuning. Lalu kenapa banteng agresip ketika melihat warna merah, itu karena banteng terpengaruhi oleh gerakan orang yang bergerak dan membawa kain merah.

 8.  Cowok selalu memikirkan tentang seks per tujuh detik

Para pria anda mungkin berfikir hal ini tidak adil namun kenyataannya memang tidak benar belum ada yang bisa membuktikannya secara benar dan terinci jadi santai saja,

 9.  Keluar rumah saat cuaca dingin bikin sakit

Ketika kecil dan saat cuaca dingin kita dilarang oleh ibu untuk keluar rumah dan alasannya adalah cuaca yang dingin akan membuat kamu sakit. Hal ini sebenarnya tida ada hubungannya antara sakit dan cuaca dingin.

 10.  Alkohol membuat hangat

Banyak yang berpendapat dengan minum alkohol tubuh akan menjadi hangat. Pembuluh darah kamu membesar, sehingga darah bergerak lebih dekat dengan permukaan kulit sehingga hal inilah yang menjadi hangat. Padahal saat yang sama pembuluh vena akan memompa darah lebih dekat ke permukaan kulit dimana hal ini juga membuat kehilangan kehangatan tubuh.

 11.  Area lidah yang berbeda bisa mendeteksi rasa yang berbeda

Mungkin ini adalah kebiasaan yang terjadi pada setiap orang mereka menganggap lidah dapat merasakan rasa berbeda beda setiap petak nya lidah seperti rasa manis asin, dan masam padahal semua area lidah dapat merasakannya namun tingkat kesensitipannya sama. Sumber brilio.net

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "11 Hal yang Salah Namun di Anggap Benar Oleh Manusia"

Post a Comment