Seperti dilansir dari terselubung.in Terbentuknya oasis bukan sulap juga bukan sihir itu karena faktor alam yang terjadi. Terbentuknya oasis biasa terjadi jika dibawahnya terdapat sungai atau akuifer seperti akuifer ertesis. Air yang ada di bawah tanah akan naik ke permukaan secara alami karena terbentuk oleh tekanan atau sumur buatan manusia. Oasis sendiri memiliki keindahan masing-masing dan berikut adalah Oasis-oasis Terindah di Dunia.
Oasis Huachachina, Peru
Terdapat oasis disebuah desa yang bernama Huacachina wilayah ica di barat daya Peru. Lokasi Oasis ini dibangun dibangun di pinggiran danau kecil padang pasir. Tempat ini sudah semakin terkenal setelah diadakanya olahraga sand boarding dan wahana kereta. Warga penduduk kota ica dan wisatawan semakin menuingkat pula.
Umm Al-Maa, Libya
Crescent Lake, Cina
Terdapat dicina tempat ini merupakan oasis yang masuk dalam kategori indah didunia. Crescent Lake cina merupakan musim mata air yang memiliki keindahan dan terletak di gurun Gobi. Dari kota Dunhuang lokasi ini berjarak 6 kilometer. Tempat ini biasa digunakan oleh petani dan masyarakat sekitar karena kurangnya hujan di tempat itu. Sehingga danau ini menyusut hilang.
Lencois Maranhenses
Terletak di Lençóis Maranhenses National Park, Maranhao, Brasil danau-danau gurun ini terlihat begitu indah. Danau indah ini terbentuk kertika air hujan yang turun. Air hujan enam bulan pertama akan bertahap menguap. Dibeberapa danau terdapat vegetasinya namun yang lainya tidak ada karena tandus.
indah-indah oasisnya mas, kalo ada uangnya musi di kunjungi nih..
ReplyDeleteoase merupakan sebuah rahmat dari Allah untuk para pengembara di PAdang PAsir
ReplyDeleteOasis ini adanya cuma di negara yang mempunyai gurun pasir ya mas?
ReplyDeleteIndah banget ya mas, kapan ya bisa ke sana :D
ReplyDelete